Selamat Datang di Badan Narkotika Nasional Kota Lubuklinggau "SAY NO to DRUGS"
Linggau Bisa "HIDUP SEHAT TANPA NARKOBA" - Prestasi "YES", Narkoba "NO"!!!

Senin, 10 Februari 2014

KEGIATAN ADVOKASI KEPADA PELAJAR SMA NEGERI 06 KOTA LUBUKLINGGAU :
                    
        Kegiatan advokasi yang di laksanakan pada tahun 2013 di lingkungan pelajar SLTA kota Lubuklinggau yang dihadiri 40 orang siswa dengan narasumber dari Kepolisian, Kementrian Agama dan Dinas Kesehatan Kota Lubuklinggau. dengan dilkasanakan advokasi di maksud harapan kepala BNNK Lubukllinggau yang di sampaikan melalui kepala seksi pencegahan Bapak. Abdul Latief, SH adalah agara para siswa dapat mengenal dan mengetahui jenis - jenis serta dampak bahaya penyalahgunaan Narkoba, hal ini di sampaikan dalam rangka mendukung program P4GN (pencegahan pemberantasan dan penyalahgunaan peredaran gelap narkoba) di kota Lubuklinggau.

Tidak ada komentar: